research

Kegiatan Buka Puasa Bersama.

Ramadhan bukan hanya tentang menahan lapar dan dahaga, tetapi juga memperbanyak ibadah. Siswa-siswi SMPN 12 Pekalongan mengisi waktu dengan Tadarus Al-Qur’an bersama dan berbuka puasa bersama.