research

Belajar Bersama Dengan Wadah Kombel BERSINAR.

Alhamdulillah dengan wadah kombel "BERSINAR" Spendulas hari ini belajar bersama dengan narasumber waka kesiswaan sekaligus guru pembimbing khusus, Ibu Amie Oktiningsih P., S.Pd. Terima kasih sudah berbagi, semoga selalu Allah tambahkan ilmu yang penuh barokah. Aamiin.